Ketika Air Mata ini Menetes

Emosi sedih selalu identik dengan tangisan, terutama bagi kaum wanita. Bukan karena wanita lemah tetapi luapan emosi melalui tangis adalah bagian dari caranya menguatkan diri. Terlalu banyak hal yang dipikirkan dan dirasakan seorang wanita yang terkadang tidak bisa terurai dengan tepat satu per satu. Begitulah salah satu hal unik dari wanita.

Air mata. Apakah air mata ini menetes hanya karena kesedihan? Tentu tidak. Banyak emosi lain ketika tersentuh atau terharu, marah, bahkan bahagia. Dan, apakah bisa diatur? Sering kali air mata ini begitu tulus dan mengerti dengan indah mengalir sendiri, mengeluarkan racun-racun tidak penting dalam diri.

Ketika air mata ini menetes dari seorang wanita, jangan pernah sebut hal tersebut terjadi karena kelemahannya. Lelaki juga bisa meneteskan air mata hanya saja tidak sebanyak wanita. Memang begitulah wanita, makhluk spesial yang diciptakan Tuhan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

EOA GOLD, Investasi Emas Dunia Akhirat

Mengenal Sereal Umbi Garut, Manfaat, dan Cara Mengonsumsi

Unlogic Birth dalam Al Quran